Hindari Minuman Ini, Jika Tak Ingin Sakit Seperti Opie Kumis!

By Alfiyanita Nur Islami, Sabtu, 29 September 2018 | 14:43 WIB
Opie Kumis terkena penyakit asam lambung karena terlalu sering minum minuman ini (instagram/opiekumis17)

"Pertama telat makan, kedua makan mi instan, terus kopi, belum masuk nasi udah minum kopi. Saya bisa minum kopi 7 sampai 10 gelas sehari," ucapnya yang dikutip dari tribunnews.com.

Memang siapa yang tak suka kopi?

Pelawak satu ini pun mengakui jika ia bisa menghabiskan 10 gelas kopi setiap hari.

Baca Juga : Terkait Gempa Donggala, Percayakah Hewan Mampu Prediksikan Gempa?

Dilansir dari healthline.com, orang yang memiliki penyakit asam lambung biasanya akan kambuh ketika usai meminum kopi.

Kafein dalam kopilah yang memicu terjadinya refluks asam.

Tapi tak perlu khawatir lagi bagi para pecinta kopi.

Baca Juga : Mesra! Ini 6 Potret Adelia Pasha Temani Pasha Ungu Bertugas Jadi Wakil Wali Kota Palu