Punya Celana Jeans? Ternyata Ini Alasan Mengapa Jeans Kebanyakan Berwarna Biru

By Alfiyanita Nur Islami, Selasa, 2 Oktober 2018 | 11:43 WIB
Ternyata ini alasan kenapa jeans kebanyakan berwarna biru (Guzel Gashigullina/shutterstock)

Biru dipilih sebagai warna untuk denim karena sifat kimia pewarnanya biru.

Sebagian besar zat warna akan meresap dalam suhu panas untuk memudahkan proses pewarnaan.

Pewarna nila alami yang digunakan pada jeans awalnya hanya menempel di bagian luar benang.

Baca Juga : Bisa Ditiru, yuk, Intip Gaya Busana Casual ala BCL yang Super Classy!

Namun jika denim yang menggunakan nila ini dicuci, zat warna tersebut akan hilang perlahan bersamaan dengan benangnya.

Hal inilah yang membuat jika jeans semakin banyak dicuci, maka semakin lembut tekstur benangnya.

Ini mungkin menjadi alasan kita menjadikan jeans sebagai item fashion yang nyaman untuk di pakai.

Kalau Sahabat NOVA sendiri seberapa sering nih menggunakan jeans sebagai outfit of the day.(*)