Rayakan Hari Guru, Sederet Artis Ini Juga Bekerja Sebagai Pengajar!

By Yashinta Mulya Sari, Jumat, 5 Oktober 2018 | 13:48 WIB
Herfiza Novianti Harun ()

NOVA.id – Tanggal 5 Oktober yang jatuh pada hari ini, diperingati sebagai Hari Guru se-Indonesia.

Tak hanya yang berlatar belakang guru dan dosen saja, beberapa artis pun juga turut andil sebagai tenaga pengajar.

Meski kerap dipandang sebelah mata, ternyata mereka bisa loh menjalaninya.

Berikut sederet artis yang juga bekerja sebagai tenaga pengajar.

Baca Juga : Rudy Wowor Meninggal karena Kanker Prostat, Jauhkan Suami dari 5 Kebiasan yang Sebabkan Kanker Prostat!

1. Reza Rahardian

Reza Rahardian (Instargram @officialpilarez)

Tak hanya sukses di bidang akting dengan menjuarai Aktor Terbaik Asia Pasific Film Festival 2017, aktor yang satu ini juga bekerja sebagai dosen.

Dilansir dari Kompas.com, Reza mengajar kelas praktik dan laboratorium Program Studi Vokasi Komunikasi (Vokom) di Universitas Indonesia untuk semester gasal 2018-2019.

Baca Juga : Turun 19 kg dalam 4 Bulan, Tike Priatnakusumah Bongkar Rahasianya!

2. Susan Bachtiar

Susan Bachtiar (Tribunnews.com)