Akan Tampil dalam Acara Penutupan Asian Para Games 2018, Begini Fakta AOA Girlband Korea!

By Yashinta Mulya Sari, Sabtu, 13 Oktober 2018 | 09:00 WIB
AOA (foto : koreaboo)

5. Mendapatkan bayaran pertama setelah 3 tahun debut

Mendebutkan seorang idol memang membutuhkan biaya besar.

Maka dari itu, mereka para idol tidak akan diberikan bayaran sampai mereka balik modal (Break Event Poin) dengan pendapatan mereka.

Dan pada 15 Februari 2016, AOA menerima bayaran pertama setelah suksesnya promosi di tahun sebelumnya.

Baca Juga : Ditinggal Sang Ibu Pergi, Anak Berusia 6 Tahun Ini Rawat Ayahnya yang Lumpuh

6. Pernah ke Indonesia

Melansir dari Tribunstyle.com, sebelumnya pada tahun lalu, AOA pernah datang ke Indonesia dalam acara ‘Experience Zone PyeongChang 2018 & Fan Signing AOA’ untuk promosi Olimpiade Musim Dingin 2018.

Dan besok mereka akan hadir pada Penutupan Asian Para Games 2018!(*)