Bak Istana Negeri Dongeng, Rumah Shahrukh Khan Super Mewah dan Megah!

By Nuzulia Rega, Minggu, 21 Oktober 2018 | 14:34 WIB
Bak Istana Negeri Dongeng, Rumah Shahrukh Khan Super Mewah dan Megah! (Kolase (@iamsrk, www.lightscamerabollywood.com))

Menghabiskan waktu bersama keluarga, ruang tengah ini didesain super mewah dengan paduan warna putih dan emas.

Ruang tengah (http://www.lightscamerabollywood.com)

Baca Juga : Jokowi Lebih Sering Ajak Jan Ethes, Kaesang Pangarep: Saya Tidak Pernah Diajak Lagi

Rumah mewah ini pun dilengkapi dengan kolam renang di dalamnya.

Kolam renang rumah Shahrukh Khan (http://www.lightscamerabollywood.com)

Baca Juga : Terseret Kasus Ratna Sarumpaet, Inilah Jejak Karier Hanum Rais: Dokter Gigi Hingga Penulis Novel Populer