3. Banyak bicara dibandingkan mendengarkan
Mungkin kita berpikir jika seseorang yang banyak bicara ialah orang yang percaya diri.
Tapi pada kenyataannya, semakin orang percaya diri, maka orang semakin diam karena tidak harus membuktikan diri bila dirinya percaya diri.
“Orang percaya diri akan makin lambat angkat bicara, dan lebih senang mendengar,” tandas Patrick.
Baca Juga : KZL Original Series Terbaru VIU akan Hadir November, Jangan Ketinggalan!
4. Tidak menghabiskan banyak waktu bermain medsos
Orang yang percaya diri akan menggunakan media sosial dengan bijak.
Menghabiskan terlalu banyak waktu di media sosial dan berusaha menunjukkan jati dirinya akan membuat seseorang merasa kurang percaya diri.
“Orang percaya diri menggunakan medsos untuk terhubung atau berkomunikasi dengan seseorang, mereka tidak akan bermain (medsos) hanya karena bosan,” kata Jospeh R. Sanok.
Baca Juga : Bikin Fresh, Ini Dia 3 Jenis Lipstik Andalan Saat Kerja Seharian