NOVA.id - Kabar bahagia datang dari Maia Estianty dan seorang pengusaha, Irwan Danny Mussry.
Tepat pada Senin kemarin (29/10) Maia dan Irwan Mussry mengikat janji pernikahan di Tokyo Jepang.
Berita bahagia tersebut juga diunggah dalam instagram masing-masing dengan foto masa kecil mereka.
Baca Juga : Lion Air Jatuh, Kekasih Sang Pramugari: Aku Yakin Kamu Pasti Kembali Sayang
Maia juga mengungkapkan kebahagiaannya saat itu dan mengunggah sebuah tulisan.
Baca Juga : Menangis, Pria Ini Selamat dari Kecelakaan Pesawat Lion Air Karena Terjebak Macet
"Aku ingin berbahagia seperti hari ini, selamanya"
Baca Juga : Resmi Menikah, Maia Estianty: Dia Menjadikan Aku Wanita Paling Bahagia
Tak berhenti di situ saja, Maia Estianty juga sangat berbahagia dengan kehadiran orang-orang terkasih di acara besarnya.
Terlihat ketiga putranya Al Ghazali, El Rumi, dan Dul Jaelani juga ikut bersama Maia ke Jepang.
Dalam unggahan Maia terakhir, ia tampak mengunggah foto bersama ketiga anaknya dan Irwan Mussry.
Baca Juga : Karyawan BNI Korban Pesawat Lion Air Jatuh Sempatkan Diri Bertemu Pacarnya
Semua orang terlihat tersenyum dalam foto tersebut.
Maia juga menuliskan rasa bahagianya saat bersama dengan keempat pria yang ada di sampingnya.
"Maasyaa Allah, lengkap dan sempurna..... I LOVE YOU ALL..."
Baca Juga : Delapan Kostum Halloween Artis Luar Ini Bikin Pangling, Siapa Saja?
Unggahan tersebut mendapatkan banyak ucapan selamat dari warganet, dan mendoakan agar hubungannya selalu langgeng.
Baca Juga : Berkaca dari Pesawat Lion Air Jatuh, Perhatikan Hal Ini Ketika Ingin Naik Pesawat
"Akhirnya bunda lounching juga bahagia selalu????" @octadian98.
"Selamat ya Bunda @maiaestiantyreal ...bahagia dan langgeng selalu.Gbu????" @katarina_mogi.
"Akhir x fto yg di nntikn muncul jg.... Mntp n serasiiii sekali... ???????? miss u bunda sekeluarga" @carolynalinn29.6.
Baca Juga : Pesawat Lion Air Jatuh, Pramugari Alfi Sempat Curhat Lelah pada Guru Bahasa Inggrisnya"Alhamdulillah... Semoga langgeng dan bahagia selamanya... Aamiin" @luviyani_indah.
Selamat atas pernikahannya Maia Estianty dan Irwan Mussry, semoga terus langgeng hingga maut memisahkan. (*)