Murah dan Praktis, Ini 5 Tips Mudah Bersihkan Rumah dari Kotoran

By Healza Kurnia, Rabu, 31 Oktober 2018 | 08:00 WIB
Ilustrasi kamar tidur (Yannis Rudolf Pratasik/NOVA)

3. Bereskan Tempat Tidur

Meski terdengar sederhana, rupanya masih banyak orang yang gemar menunda pekerjaan satu ini.

Dalam jangka waktu pendek, efek sampingnya mungkin belum terasa.

Akan tetapi, bila dibiarkan berantakan setiap hari, kita bisa saja malah tidur dengan tumpukan debu.

Jadi bersin-bersin, deh!

Baca Juga : Delapan Kostum Halloween Artis Luar Ini Bikin Pangling, Siapa Saja?

Agar hal itu tak sampai terjadi, lebih baik mulailah langsung bereskan tempat tidur kita sesaat setelah bangun tidur. Tak ada ruginya, kok.

Malah, bisa menambah semangat pagi kita!

Oh iya, tak ada salahnya pula bila sesekali kita membersihkan bagian bawah tempat tidur,  di mana biasanya banyak sekali debu yang menumpuk.

Tujuannya, jelas untuk menghindarkan diri kita keluarga dari alergi.

Baca Juga : Sebelum Terbang, Kopilot Lion Air JT 610 Lakukan Hal Janggal Ini