NOVA.id - Sekarang, merawat jari-jari tangan (manicure) bukan hanya fokus dengan tampilan gambar cantik pada kuku jari tangan saja loh!
Sahabat Nova juga perlu nih memperhatikan apa saja kesalahan saat manicure supaya perawatan jari-jari tangan tidak hanya cantik tapi juga sehat.
Dilansir dari Brightside, berikut poin kesalahan dalam manicure.
Baca Juga : Jangan Salah Didik Anak, Ini Dia Langkah Jitu Positive Parenting
1. Tidak membersihkan alat-alat manicure
Sehabis manicure, pasti alat-alat manicure bakal kotor karena kuku jari-jari tangan itu terdapatbakteri.
Pastikan sebelum dan sesudah menggunakan alat-alat manicure dibersihkan dan selaludisimpan dalam wadah tertutup.
Baca Juga : Paling Ikonik, Begini Tutorial Makeup Natural ala Putri Diana