2. Penggunaan pisau cukur yang Sama
Ada mitos menyebutkan bahwa penggunaan pisau cukur secara bergantian dalam keluarga bisa menularkan HIV/AIDS.
Faktanya, hal tersebut tidak benar.
Penggunaan pisau cukur bergantian tidak disarankan, bukan karena penyebaran HIV?AIDS, tetapi karena masalah kebersihan.
Baca Juga : Sukses Digelar, Begini Kemeriahan Penutupan FASHIONality 2018
3. Penggunaan jarum terinfeksi yang ditancapkan di kursi-kursi penonton bioskop
Terlepas benar tidaknya fenomena itu, virus HIV sebenarnya mudah mati di udara bebas.
Virus ini akan mati dengan sendirinya di udara bebas kurang dari satu menit.
4. Ditularkan melalui pembalut kewanitaan yang terkontaminasi virus
Informasi ini pun tidak benar.
Sebab, virus HIV akan mati dalam waktu kurang dari satu menit jika keluar dari tubuh manusia.
Baca Juga : Ini, Lho, Alasan Camilla Parker Bowles Tak Mau Menerima Gelar Putri
Penulis | : | Juwita Imaningtyas |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR