4. Cek lampu depan (besar, kecil, dan dim), belakang (lampu kecil, rem, dan mundur), sein (depan dan belakang) serta foglamp (depan dan belakang). Bila hujan deras dan lampu ini tidak berfungsi, maka pengendara lain tidak dapat mengetahui aba-aba yang kita berikan.
5. Cek wiper, pastikan karet penghapus air masih bagus dan washer apakah bekerja dengan baik.
Baca Juga : Hati-Hati! Ini Bahayanya Jika Kita Mencukur Bulu di Area Miss V
6. Cek arah semprotan air wiper, pastikan mengenai bidang yang tepat.
7. Cek volume air wiper, pastikan terisi penuh.
8. Cek defogger untuk mengusir embun yang mengganggu.
Yuk, Sahabat Nova, kita mulai rutin mengecek 8 hal pada mobil kita ini supaya perjalanan semakin aman dan nyaman di musim hujan! Baca Juga : 4 Tips Penting Merawat Wiper Mobil, Selamatkan Kita di Musim Hujan(*)
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Jeanett Verica |
KOMENTAR