2. Berusahan menjadi penyelamat
Dalam sebuah hubungan tentu kita akan saling tolong-menolong dengan pasangan.
Di balik kebiasaan baik itu, ada orang yang memanfaatkan hal ini supaya terlihat seperti ‘pahlawan’.
“Untuk orang dengan tipe seperti ini, mereka berpikir tak ada yang lebih menarik perhatian daripada melihat mereka yang ‘butuh perhatian’,” kata Leigh Trescott.
Baca Juga : Human Rights Festival Ajak Anak Muda Peringati 70 Tahun Hari HAM Dunia
3. Tidak percaya diri
Setelah putus dengan si dia yang kita anggap salah, banyak orang mengira jika kita memang tak pantas untuk mendapatkannya.
Jika seperti itu, pelatih cinta James C Green menduga Sahabat NOVA punya masalah dengan kepercayaan diri.
Kalau Sahabat NOVA sendiri pernah tidak nih menjalin hubungan dengan orang yang salah?(*)
Source | : | Bustle |
Penulis | : | Alfiyanita Nur Islami |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR