Namun setegar-tegarnya insan, Ifan Seventeen hanyalah manusia biasa.
Saat ada salah seorang rekan yang menghampirinya, ia pun tak kuasa membendung air mata.
Dengan pelukan yang erat, tangis Ifan pecah di malam tahlilan istri dan personel Seventeen.
Baca Juga : Penghulu Benarkan Aura Kasih Ajukan Permohonan Pernikahan Sejak 21 Desember
Sesenggukan, Ifan tak henti-hentinya menangis menitihkan air mata.
Rayakan Hari Bebas Bau Badan, Deorex Bagikan 100.000 Produk Gratis hingga Masuk Rekor MURI
Source | : | Nakita.id |
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR