NOVA.id – Adanya komunikasi yang baik dan kejujuran menjadi kunci dalam sebuah hubungan percintaan.
Namun terkadang, ada suatu hal yang memaksa kita atau pasangan harus berbohong.
Ada banyak alasan mengapa seseorang harus berbohong, termasuk pasangan kita.
Baca Juga : 24 Wilayah Perairan Indonesia yang Berpotensi Terjadi Gelombang Tinggi 4 Meter
Nah, kita bisa mengetahui kapan pasangan kita berbohong dan menyembunyikan sesuatu, dengan melakukan langkah-langkah berikut.
Langkah Pertama
Pastikan kita memang betul-betul ingin mengetahui kebenarannya.
Sebelum menerapkannya, pastikan diri sendiri bahwa kita memang memilih kebenaran, sepahit apapun kebenaran tersebut.
Soalnya, ada orang yang memilih lebih baik tidak tahu atau pura-pura tidak tahu, sementara ada yang lebih memilih mengetahui kebenaran walaupun kebenaran tersebut menyakitkan.
Sebaiknya kita memilih yang terakhir agar dapat hidup tenang dan sehat.
Baca Juga : Begini Cara Ifan Seventeen Obati Rindu Pada Dylan Sahara, Malu Saat Ketahuan Saudaranya
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR