NOVA.id - Akhir-akhir ini kasus narkoba seakan menjadi perhatian serius dari pihak kepolisian dan masyarakat.
Hal itu terbukti dengan adanya beberapa selebriti yang tertangkap karena kasus narkoba, mulai dari Steve Emmanuel hingga yang terbaru Aris Idol.
Dan siapa sangka, maraknya penangkapan atas kasus narkoba justru malah menyeret salah satu akun gosip di media sosial, Lambe Turah.
Baca Juga : Ditanya Profesi Sang Kakek, Jawaban Jan Ethes Buat Tawa Boy William dan Jokowi Pecah
Beberapa hari belakangan ini, beredar kabar bahwa admin akun gosip Lambe Turah tertangkap polisi karena kasus narkoba.
Bukan tak beralasan, spekulasi yang muncul ini lantaran sejak beberapa hari lalu, akun Instagram @lambe_turah tiba-tiba hilang dan tak bisa diakses dalam pencarian.
Lalu benarkah sang admin tertangkap atas kasus narkoba?
Baca Juga : Istri dari Pernikahan Kedua Hingga Seorang Perawat, Ini Dia 5 Fakta Istri Ma'ruf Amin
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR