Kehidupan New York yang glamor dan gemerlap membuat Calveiro terbuai menjalani kehidupan mewah, nongkrong di restoran mahal sampai terus berbelanja baju secara online.
Semua gaya hidup mewah yang ia jalani selalu diunggahnya dalam akun Instagram @Lisettecalv.
"Saya ingin menunjukkan kisah saya tentang anak milenial yang tinggal di New York," kata Calveiro.
Baca Juga : Cerai Usai Skandal Video Panasnya dengan Ariel NOAH Viral, Cut Tari Ungkap Status Terkininya
Untuk mendapatkan penampilan mewah seperti citra yang ia harapkan, Calveiro tak ragu untuk membeli banyak barang.
Calveiro tak mampu lagi menabung dan hanya mengandalkan pekerjaan paruh waktunya.
Akibatnya, ia terjerat utang puluhan ribu dollar AS, "Aku hidup dalam kebohongan," kata Calveiro.
Baca Juga : Annisa Pohan Sebut Ada Perubahan, Aliya Rajasa Justru Unggah Foto Ani Yudhoyono Terbaring Lemah
Source | : | Suar.id |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR