NOVA.id - Bagi sebagian perempuan, mungkin donor darah menjadi salah satu hal yang amat ditakuti.
Bukan tak beralasan, melihat jarumnya saja mungkin kita sudah dibuat takut dan memilih enggan mendonorkan darah kita.
Namun tahukah Sahabat NOVA jika ternyata donor darah miliki berbagai manfaan untuk kesehatan lho.
Baca Juga : Lama Tak Terdengar Kabarnya, Umi Pipik Kepergok Sedang Bersantai Sambil Dengarkan Lagu Restu Milik Syahrini
Hal ini diungkap langsung oleh dokter Rianita Palupi dari PMI Solo.
Selain membuat tubuh pendonor makin sehat, donor darah ternyata juga berfungi untuk regenerasi darah.
"Pendonor akan lebih sehat, badan juga akan terasa lebih enak.
Baca Juga : Kenalan dengan Ismael Dully, Kakak Pertama Luna Maya yang Menjadi Sorotan Netizen
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR