NOVA.id - Bagi sebagian perempuan, rambut lurus adalah hal yang paling diidamkan.
Bagaimana tidak, selain mudah diatur, rambut lurus juga selalu menjadi primadona gaya rambut setiap tahunnya.
Tak jarang, untuk mendapatkan rambut lurus, banyak dari kita yang menempuh cara instan dengan melakukan perawatan kimia.
Baca Juga : Ini Persiapan Wajib Buat Ibu-Ibu yang Sering Antar Jemput Anak Sekolah Naik Motor
Beberapa perawatan yang kerap menjadi pilihan adalah smoothing dan rebonding.
Sayangnya, dua cara meluruskan rambut itu justru berbahaya untuk rambut.
Pasalnya kandungan bahan kimia yang terdapat dalam obat pelurus rambut justru berbahaya bagi mahkota kita.
Baca Juga : Nyaman dan Aman Naik Motor, Jangan Lupa Pastikan 3 Hal Ini
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR