NOVA.id - Menghadapi revolusi industri 4.0 di masa depan membuat kita juga semakin ingin belajar dan adaptasi dengan pergerakan era digital.
Sebab, salah satu yang diandalkan di industri 4.0 ialah Artificial Intelligence atau kecerdasan buatan.
Melihat kebutuhan masyarakat khususnya generasi milenial dan Z, BaBe - Baca Berita, sebuah aplikasi berita dan hiburan terkemuka di Indonesia, telah meluncurkan program AI Academy.
Baca Juga: Asuh Anak Marshanda, Begini Perlakuan Istri Baru Ben Kasyafani yang Bak Ibu Kandung!
Al Academy merupakan program yang bertujuan untuk memperkuat kemampuan digital dan kompetensi para pelajar di Indonesia.
Proyek ini merupakan hasil kerjasama yang baik antara BaBe, Kementerian Perekonomian Republik Indonesia dan juga Pemerintah Kota Malang.
Kota ini dipilih untuk menjadi tuan rumah dalam pelaksanaan pelatihan tersebut.
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR