NOVA.id - Mudik menjadi salah satu agenda rutin bagi keluarga Anang Hermansyah.
Apalagi jika sudah bertepatan dengan momen hari raya Idul Fitri.
Pasalnya, momen lebaran menjadi momentum untuk keluarga besarnya berkumpul bersama.
Baca Juga: Ini Persiapan Wajib Buat Ibu-Ibu yang Sering Antar Jemput Anak Sekolah Naik Motor
Memboyong sang istri, Ashanty beserta keempat anaknya, Anang Hermansyah harus menyiapkan armada mudik yang mencukupi.
Salah satu kisah mudik keluarga Anang Hermansyah yang berkesan kala pulang kampung menggunakan kereta api ke Jember, Jawa Timur pada 2011 lalu.
Kala itu, Anang dan Ashanty memiliki waktu 4 hari di kampung halaman.
Baca Juga: Masih Menjanda Usai Skandal Video Panas, Begini Kehidupan Cut Tari di Bulan Ramadan
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR