NOVA.id - Tak hanya orang tua yang mempengaruhi perkembangan seorang anak.
Ternyata hadirnya seorang nenek juga mempengaruhi perkembangan seseorang.
Kita pasti merasa bahagia, aman, dan nyaman saat bersama dengan nenek.
Tetapi perlakuan nenek dari pihak ayah dan ibu itu memiliki perbedaan.
Ada yang istimewa yang kita dapatkan dari nenek dari pihak ibu dalam mengasuh kita.
Nenek dari pihak ibu memiliki hubungan yang lebih dekat dengan cucu mereka karena mereka melahirkan calon ibu yang kemudian melahirkan anak.
KOMENTAR