NOVA.id – Pendarahan yang tidak biasa pada perempuan perlu diwaspadai karena bisa saja ini merupakan gejala awal dari kanker serviks.
Pendarahan tidak biasa di luar masa menstruasi memang bisa disebabkan oleh banyak hal, namun tak menutup kemungkinan ini terjadi karena penyakit kanker serviks yang bisa diderita.
Sebuah kasus mengenai pendarahan ini baru saja dialami oleh seorang ibu dua anak, di mana ia meninggal setelah dokter diduga membutuhkan waktu 10 bulan untuk mendiagnosis kanker serviks darinya.
Baca Juga: Putra Sulung Susi Pudjiastuti Meninggal Mendadak 2016 Lalu, Penyebabnya Bisa Gara-Gara Garam Dapur
Meski begitu, dokter telah diberitahu tentang pendarahan konstan yang dialaminya, namun menganggapnya sebagai masalah hormon biasa.
Dilansir dari Daily Mail, Josephine Suffolk, yang dikenal sebagai Josey, meninggal pada 18 Mei dalam usia 29 tahun, kurang dari setahun setelah dia didiagnosis.
Josey telah meninggalkan putra-putranya, Leighton, Lima, dan George.
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | intisari |
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR