NOVA.id - Mengajarkan anak soal uang susah-susah gampang jika kita tak mengerti caranya.
Namun, kini Sahabat NOVA tak perlu khawatir sejak dini kita bisa membuat anak mengerti nilai uang.
Dilansir dari Huffpost, ajarkan nilai uang kepada anak dengan 4 cara ini.
Baca Juga: Stop Jadi Perempuan Sein Kanan tapi Belok Kiri, Ini 4 Cara Agar Bugar dan Konsentrasi Naik Motor
1. Pastikan Anak Mengenal Uang
Chris Whitlow, CEO Financial Wellness Benefit Provider dari Edukade menyatakan uang adalah masalah emosional dan melibatkan kontak tubuh.
Bicaralah terbuka mengenai uang pada anak dan biarkan ia mengenalnya.
Bahkan kita dapat menjelaskan bentuk-bentuk uang berdasarkan penggunaannya seperti uang di dompet atau tabungan.
KOMENTAR