NOVA.id - Perceraian Basuki Tjahaja Purnama (BTP) dan Veronica Tan memang telah berlalu.
Bahkan, kini BTP telah kembali membina rumah tangga dengan mantan ajudan Veronica Tan, bernama Puput Nastiti Devi.
Sama-sama mendampingi BTP dalam berbagai kesempatan, begini gaya Veronica Tan versus Puput Nastiti Devi.
Baca Juga: Stop Jadi Perempuan Sein Kanan tapi Belok Kiri, Ini 4 Cara Agar Bugar dan Konsentrasi Naik Motor
Sejak menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta, BTP dan Veronica Tan kerap tampil bersama.
Gaya elegan dan berkelas Veronica Tan pun kerap curi perhatian publik.
Veronica Tan kerap terlihat memukau meski hanya bersapu makeup tipis.
Source | : | |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
KOMENTAR