NOVA.id - Beberapa waktu lalu sosok Iis Dahlia sempat menghebohkan warganet lantaran rumah barunya yang senilai Rp17 miliar.
Namun tampaknya rumah mewah Iis Dahlia itu kini telah tersaingi dengan rumah baru milik Jennifer Dunn yang tampak begitu megah dan mewah.
Diminta membandingkan rumanya dengan milik Jedun, siapa sangka Iis Dhlia justru beri nyinyiran menohok.
Baca Juga: Stop Jadi Perempuan Sein Kanan tapi Belok Kiri, Ini 4 Cara Agar Bugar dan Konsentrasi Naik Motor
Ya, baru-baru ini, sosok Jennifer Dunn kembali menyita perhatian publik.
Setelah dinikahi mantan suami Sarita Abdul Mukti, Faisal Harris, Jennifer Dunn kini terlihat memamerkan rumah barunya lewat sebuah video, Selasa (24/07) kemarin.
Video yang sepertinya dibagikan Jennifer Dunn via Instagram itu pun diunggah ulang sejumlah akun gosip.
Baca Juga: Terungkap! Nunung Ternyata Miliki Belasan Anak Angkat dan Dikenal Ringan Tangan
Source | : | tribunnewsbogor |
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR