NOVA.id - Kebersihan Miss V harus selalu kita jaga, seperti yang disampaikan ahli kesehatan dalam Tabloid NOVA terbaru edisi 1640, terbit 29 Juli-4 Agustus 2019.
Namun, apakah perlu atau tidak membersihkan organ intim tersebut dengan sabun Miss V?
Sabun Miss V umumnya mengandung antiseptik, aman atau tidak ya?
Baca Juga: Stop Jadi Perempuan Sein Kanan tapi Belok Kiri, Ini 4 Cara Agar Bugar dan Konsentrasi Naik Motor
Sebenarnya, membersihkan Miss V dengan air yang banyak dan mengalir saja sudah cukup.
Tapi, di samping air, tak ada salahnya juga kita menggunakan sabun pembersih Miss V.
Apalagi bagi kita yang daerah organ intimnya lebih sensitif sehingga membutuhkan perlakuan khusus, agar bakteri baik bisa tetap terjaga.
Baca Juga: Gisel Puji Mati-matian Wijin, Melaney Ricardo Singgung Mantan Suami: Emang yang Dulu Nggak?
Ternyata Ini Usia Ideal si Kecil Pisah Kamar dan Cara Agar Anak Mau Tidur Sendiri
Source | : | Tabloid Nova |
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR