NOVA.id – Seolah telah jadi gaya hidup, traveling kini menjadi kegiatan wajib bagi kebanyakan milenials untuk refreshing.
Sayangnya, banyak di antara kita yang masih meninggalkan sampah dan mengotori lingkungan.
Bank DBS Indonesia sebagai lembaga keuangan yang aktif dan peduli dalam menjaga lingkungan menyelenggarakan kegiatan yang bertemakan Travel More, Waste Less.
Baca Juga: Rey Utami Berniat Memakai Hijab, Kuasa Hukum: Bisa Dikatakan Itu Tobat
Kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian dari gerakan Recycle more, Waste less yang digalakkan Bank DBS Indonesia sejak April 2019.
Bekerja sama dengan Zero Waste Indonesia, dalam kegiatan ini terdapat talkshow yang membahas mengenai cara-cara apa saja yang dapat dilakukan untuk meminimalisir sampah saat travelling.
Nah, kita bisa menyontek tipsnya berikut ini.
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR