NOVA.id – Diluncurkan pada Februari 2019, aplikasi Styles terus berkembang dan kini telah diluncurkan 2 fitur terbarunya.
Styles sendiri merupakan aplikasi yang dirancang khusus oleh Lippo Malls dengan beragam manfaat untuk memberi kemudahan berbelanja dan berbagai macam keuntungan untuk membernya.
Dua fitur yang diluncurkan adalah My Benefits dan Styles Junior.
Baca Juga: Yuk, Coba 3 Ide Me Time Ini agar Weekend Makin Seru
Melalui My Benefits, Styles meluncurkan dua jenis kerja sama yaitu kerja sama dengan partner dan juga kerja sama dengan tenant Lippo Malls.
Fitur ini bertujuan untuk memberikan keuntungan tambahan bagi setiap member Styles.
Kerja sama partner yang dilakukan Styles adalah dengan Singapore Airlines (SQ), salah satu airlines terbaik di dunia.
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR