NOVA.id - Pindah karier bukanlah keputusan sehari dua hari, perlu dipikirkan dengan matang agar tak menyesal di esok hari.
Jangan sampai gara-gara pindah karier malah kondisi keuangan kita melempem tidak sesuai harapan.
Nah, sebelum kita pindah karier untuk menjadi perempuan sukses di luar sana penuhi dulu 4 langkah-langkah berikut ini.
Baca Juga: Tabloid NOVA Terbaru: Bosan Bekerja di Kantor, Yuk Pindah Kerja!
1. Keuangan
Dalam buku In Worth It: Your Life, Your Money, Your Terms, Armanda Steinberg menjelaskan ketidaktahuan perempuan akan keuangan adalah tanda koma yang membuat salah memperhitungkan nilai hidupnya.
Jadi, milikilah pemahaman akan keuangan sehingga ketika berpindah karier sesuai dengan gaya hidup kita.
Sekali lagi pikirkan, jangan sampai merugi secara finansial apalagi tak mampu menghidupi diri sendiri.
Baca Juga: Menjelekkan Perusahaan Lama Bisa Merusak Prospek Pekerjaan, Kenapa?
Source | : | yourtango.com |
Penulis | : | Jenny |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR