NOVA.id – DBL Indonesia kembali menantang anak muda beradu kreativitas dalam merealisasikan ide keren lewat beragam karya interaktif melalui UBS Youth-Con.
Ajang temu anak muda terbesar di Indonesia ini diselenggarakan pada 1-10 November 2019 di SCC Pakuwon Mall, Surabaya.
UBS Dig Idea menjadi salah satu kompetisi yang menyita perhatian.
Baca Juga: Inilah 4 Tips Hemat Atur Uang Belanja Biar Aman Sampai Tanggal Tua
Pesertanya merupakan tim yang terdiri dari 10-15 orang yang berasal dari satu sekolah yang semua.
Masing-masing tim didorong untuk menjadi calon pendiri start-up dengan ide-ide yang out of the box.
Namun, ide tersebut harus sejalan dengan 17 tujuan konsep sustainable development goals (SDGs) yang telah disepakati para pemimpin dunia.
Baca Juga: Begini Perhitungan Cermat Perencanaan Keuangan Keluarga yang Tepat
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR