NOVA.id - Single parent di mata banyak orang seakan memiliki penilaian yang negatif di mata banyak orang.
Di Korea Selatan sendiri pandangan negatif mengenai hal ini pun kerap muncul, karena di negara ini menganut sebuah keluarga tradisional dengan keluarga yang lengkap dibandingkan dengan keluarga tunggal.
Hal inilah yang membuat seseorang terutama perempuan kerap mendapatkan diskriminasi dari bos, keluarga, atau lingkungan mereka.
Baca Juga: Tak Perlu Uang Jutaan, Kita Bisa Mulai Investasi dengan 10 Ribu Rupiah Saja
Meskipun pandangan mengenai orang tua tunggal di Korea sudah bergeser, tetapi masih ada pandangan negatif yang mempengaruhi kehidupan orang tua dan anak.
Rasa malu menjadi orang tua tunggal menyebabkan anak-anak dari orang tua tunggal ditinggalkan atau diadopsi di luar negeri.
Belum lama ini ada dua drama yang menceritakan mengenai kehidupan seseorang yang dengan kehidupannya sebagai single parent.
Dua drama tersebut adalah One Spring Night dan When The Camellia Blooms.
Baca Juga: Netizen Heboh, Aktris Drama Korea Bae Suzy Pamer Foto Pakai Hijab
Source | : | Forbes,sbs.com.au |
Penulis | : | Hinggar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR