NOVA.id - Menikah sejak April lalu, rumah tangga Fadel Islami dan Muzdalifah memang seolah tiada hentinya menjadi sorotan.
Tak hanya karena perbedaan usia mereka yang terpaut 15 tahun, Fadel Islami juga sempat dituding memanfaatkan Muzdalifah untuk mendapatkan popularitas.
Tak menggubris tudingan-tudingan miring itu, Fadel Islam dan Muzdalifah justru makin terlihat harmonis dan mesra.
Baca Juga: Sudah Punya 5 Anak dan Ingin Tambah Lagi, Fadel Islami dan Muzdalifah Berharap Dapat Anak Kembar
Fadel dan Muz memang diketahui tak mau ambil pusing dengan beragam nyinyiran warganet.
Keduanya memilih fokus dengan rumah tangga dan bisnis yang mereka rintis bersama.
Kini makin harmonis, Fadel dan Muz memang dikenal kerap membagikan momen romantis mereka.
Source | : | |
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR