Menanggapi hal itu, Teddy mengatakan bahwa tidak ada yang perlu diperpanjang lagi.
Teddy mengaku tidak akan melapor balik.
Sebaliknya, Teddy memaafkan semua pihak dan ingin fokus mengurus anaknya.
Baca Juga: Terus Dikejar Pertanyaan Setelah Hasil Autopsi Lina Jubaedah Keluar, Sule Akhirnya Buka Suara
“Saya maafkan. Fokus ke dede bayi saja (anak Lina dan Teddy),” ujar Teddy.
Meski begitu, Teddy menyayangkan ada pihak yang tidak menerima meninggalnya Lina Jubaedah, apalagi jasad sang istri yang sudah diotopsi.
“Harusnya dari awal juga pada tahu. Rumah sakit enggak sembarangan ngeluarin surat kematian karena dianggap meninggal wajar, kalau enggak wajar ada lebam/KDRT, rumah sakit pasti lapor kepolisian,” jelasnya.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR