NOVA.id – Menyambut Lebaran, hampir semua orang menyiapkan diri untuk mudik. Bahkan sudah beli tiket jauh-jauh hari.
Tapi pandemi Covid-19 bikin pemerintah menganjurkan kita batal mudik. Terus kalau sudah beli tiket, apa beneran bisa refund 100 persen?
Seperti kisah Tasya (40) yang resah, karena melihat situasi yang diakibatkan wabah virus corona belum juga menunjukkan kepastian.
Baca Juga: Maia Estianty Imbau untuk Jangan Mudik di Tengah Pandemi Corona: Tolong, Jangan Egois
Padahal sebentar lagi masuk bulan puasa, disusul Lebaran.
Sementara dia dan Budiman (45), suaminya, sudah merencanakan banyak hal, termasuk mudik ke Solo.
Agar dapat tiket lebih murah, Tasya sudah membeli tiket pesawat jauh-jauh hari.
Penulis | : | Muhamad Yunus |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR