erdikocak
(Ilustrasi Puasa). Sambut Bulan Ramadan saat Wabah Covid-19, Ahli Gizi Sebut Puasa Bisa Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Asal Perhatikan Hal Ini!
NOVA.id - Sebentar lagi semua umat muslim akan menyambut bulan suci Ramadan.
Namun, kali ini bulan Ramadan kemungkinan akan berlangsung di tengah pandemi virus corona atau covid-19.
Menjalankan ibadah puasa di tengah wabah covid-19 memang memiliki tantangan tersendiri.
Baca Juga: Awalnya Menolak Disebut Tempat Pertama Berkembangnya Virus, Kini Terbukti Covid-19 Berasal dari Laboratorium di Wuhan Namun Bukan untuk Senjata Biologis
Namun kabar baiknya, ternyata puasa dapat meningkatkan imunitas tubuh seseorang.
Hal itu dikatakan oleh spesialis gizi, dr. Cut Hafiah, Sp Gk.
Seperti diketahui, imunitas tubuh merupakan benteng utama tubuh manusia untuk mencegah penularan penyakit, dalam hal ini virus corona.
Baca Juga: Bak Angin Segar, Pasien Positif Covid-19 yang Sembuh Meningkat Drastis, Kini Jumlahnya Lebih Banyak Dibandingkan Pasien Meninggal Dunia
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Cara Membedakan Green Tea dengan Matcha. Sering Dianggap Sama
KOMENTAR