NOVA.id - Meski sedang berpuasa, kita harus tetap memperhatikan kesehatan kita.
Itu bisa kita lakukan dengan menyiapkan hidangan yang sehat dan bergizi.
Pola makan kita berubah dari tiga kali sehari menjadi dua kali sehari.
Hal ini bisa saja mengganggu kita yang menderita penyakit maag.
Bagi kita yang memiliki penyakit maag, kita harus benar-benar memperhatikan kesehatan saat berpuasa.
Oleh karena itu, simak tips puasa untuk penderita penyakit maag berikut ini.
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
KOMENTAR