NOVA.id - Member grup Super Junior, Choi Siwon memang kerap mengunggah cuitan di Twitter menggunakan bahasa Indonesia.
Kali ini bahkan nama Siwon bertengger menjadi trending topic Twitter.
Siwon menjadi trending topic karena menulis cuitan di Twitter hari ini, Selasa (02/06).
Diketahuhi, Siwon membuka kanal Youtube untuk membagikan kehidupan sehari-harinya.
Siwon pun meminta dukungan para fans dengan menulis twit di akun Twitternya @siwonchoi.
Tentu saja, Siwon menulis twit tersebut dengan menggunakan bahasa Indonesia.
Source | : | |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR