NOVA.id - Sudah lebih dari empat bulan Indonesia dihantui dengan wabah virus corona.
Virus yang disebut-sebut berasal dari China ini berdampak besar bagi kelangsungan hidup banyak masyarakat.
Selain meregang banyak nyawa manusia, virus ini juga mengakibatkan banyak kerugian besar, khususnya di bidang perekonomian.
Baca Juga: Tetap Beraktivitas Sekaligus Waspada Penularan Covid-19, Ini Tips Hadapi New Normal dari Shopee
Namun, secercah harapan baru saja diumumkan oleh Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.
Mengutip dari TribunManado.co.id, Anies Baswedan menjelaskan terkait positivity rate atau tingkat positif Covid-19 di ibu kota.
Perkembangan tingkat positif Covid-19 di Jakarta berada di angka 3,8 persen dalam dua hari terakhir. Sedangkan secara rata-rata 5 persen.
Baca Juga: Tenang! Walau Pandemi Covid-19 Melanda, Peluang Bisnis di Penjualan Langsung Masih Terbuka Lebar
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | TRIBUNMANADO.CO.ID |
Penulis | : | Nadia Fairuz Ikbar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR