Selain itu, protein akan membantu tubuh agar tak cepat merasa lelah.
Sarapan dengan kandungan kaya protein juga akan menjaga rasa kenyang hingga makan siang, misalnya dengan telur.
Protein juga membuat otot kita menjadi lebih kuat, dibanding dengan orang yang tidak sarapan.
Dengan memiliki otot yang kuat, maka metabolisme tubuh kita akan menjadi lebih aktif dan membantu menurunkan berat badan kita.
Jadi, jangan lagi lewatkan sarapan, ya!(*)
Penulis | : | Widyastuti |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR