NOVA.id - Sebagian orang pernah mengalami masalah kulit kering.
Bahkan terkadang kulit kering yang berlebihan bisa membuat kita jengkel.
Dengan kondisi ini kulit akan terlihat kusam, menua, dan juga mengelupas.
Baca Juga: Jadi Lebih Religius Sejak Dipenjara, Vanessa Angel Ungkap Keadaan Terkini Angelina Sondakh
Terlebih ketika kita menggunakan makeup, wajah akan terlihat cakey atau pecah-pecah.
Karena itu kita perlu mengambil langkah tepat untuk mengatasinya.
Untuk menggunakan perawatan alami, kita bisa lo memanfaatkan bahan yang ada di dapur rumah kita.
Apa saja?
Baca Juga: Jadi Istri Pejabat, Arumi Bachsin Tetap Lakukan Ini Saat Sedang Makan di Luar, Bikin Kagum!
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Widyastuti |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR