Dalam penelitian itu, partisipan sebanyak 294 murid diminta untuk melengkapi kuesioner.
Sejumlah 33% partisipan menjawab bahwa ibu atau ayahnya melakukan perselingkuhan.
Sementara itu, sebanyak 30% dari partisipan itu pula mengatakan bahwa mereka menyelingkuhi pasangan mereka sendiri.
Baca Juga: 4 Perselingkuhan Ini Biasa Terjadi dalam Hubungan Cinta, Salah Satunya Selingkuh Pesan Teks!
Meskipun begitu, memiliki orang tua yang selingkuh tidak mempengaruhi cara pandang anak terhadap perselingkuhan.
Mereka tetap menganggap selingkuh sebagai hal yang buruk.
Sehingga, belum pasti apa penyebab anak-anak tersebut lebih berisiko melakukan perselingkuhan.
Baca Juga: Pasangan Selingkuh Tak Bisa Kembali Setia? Begini Menurut Riset Ahli
View this post on Instagram
KOMENTAR