Maksudnya, kecanduan seks tak berbeda seperti masalah perilaku saja dan bukan masalah zat yang dapat memengaruhi fungsi otak.
Beberapa penelitian pun menunjukkan hasil yang bertentangan.
Pada sebuah studi tahun 2015 ditemukan bahwa tak ada aktivitas otak yang berbeda antara orang yang mengaku kecanduan seks dan bukan.
Baca Juga: Ini Waktu Terbaik Berhubungan Intim agar Cepat Hamil, Ternyata Bukan Malam Hari
Ketika dipertontonkan film porno, area otak yang terstimulasi berbeda dengan area otak yang terstimulasi pada pecandu alkohol atau obat-obatan.
Sementara itu pada penelitian di tahun 2014 ditemukan bahwa orang dengan ketergantungan seks saat menonton film atau gambar porno akan memiliki tiga area otak yang terstimulasi.
Area otak ini sama dengan area otak pecandu narkoba yang terstimulasi saat diperlihatkan gambar obat terlarang.
Baca Juga: Kerap Ditemui, Ini Alasan Perempuan Lakukan Orgasme Palsu Saat Berhubungan Intim
View this post on Instagram
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR