NOVA.id - Hati atau liver merupakan salah satu organ yang paling penting untuk tubuh manusia.
Oleh sebab itu kita wajib menjaga kesehatan liver dengan memberi asupan yang baik.
Selain itu, hindari beberapa kebiasaan buruk seperti merokok dan minum alkohol.
Melansir Web MD, ada beberapa makanan yang gizinya paling baik untuk hati:
Baca Juga: Dari Anggur Hingga Jahe, Ini 6 Makanan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Hati
1. Brokoli
Sayur berfungsi sangat baik untuk menjaga kesehatan hati.
Salah satu sayur yang paling baik untuk hati adalah brokoli.
Beberapa studi menunjukkan, brokoli yang masih renyah bisa mencegah penyakit akibat penumpukan lemak di hati.
KOMENTAR