NOVA.id - Muhammadiyah telah menetapkan 1 Ramadhan 1442 Hijriah pada 13 April 2021.
Sementara itu, pemerintah akan menetapkan awal Ramadhan tahun ini setelah melakukan sidang isbat.
Sidang isbat penentuan 1 Ramadhan 1442 H akan digelar Kementerian Agama pada Senin (12/4/2021) sore ini.
Baca Juga: Sidang Isbat Penentuan 1 Ramadhan 1442 H Digelar Sore Hari Ini
Setelah awal Ramadhan tahun ini ditetapkan pemerintah, masyarakat akan mencari tahu mengenai jadwal imsakiyah dan waktu buka puasa di kota tempat tinggalnya.
Bagi Sahabat NOVA yang tinggal di DKI Jakarta, berikut informasi tentang jadwal imsakiyah, waktu buka puasa, hingga jadwal salat 5 waktu yang diambil dari laman Kanwil Kemenag DKI Jakarta.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
KOMENTAR