NOVA.id – Kini, telah banyak produk gaya hidup yang memahami kebutuhan kita sekaligus juga ramah lingkungan dengan menggunakan bahan baku alami.
Produk berbahan baku alami dianggap lebih aman dan berisiko lebih kecil akan masalah kesehatan di masa depan.
Kita perlu jeli mempertimbangkan bahan-bahan alami yang tercantum dalam produk kecantikan rutin.
Baca Juga: Tips Mencegah Timbulnya Rambut Beruban, Coba 7 Cara Alami Ini
Biasakan untuk membaca label, walau mungkin daftar bahan bakunya panjang dan menggunakan istilah yang tak kita pahami.
Salah satu produk yang sedang diminati adalah deodoran alami atau natural deodorant.
Sayangnya, banyak di antara kita yang justru menjadi bingung atau bahkan memakai bahan baku seadanya dengan menggunakan resep yang beredar bebas di internet.
Padahal produksi produk untuk kulit membutuhkan pengawasan dan proses produksi yang baik atau disebut Good Manufacturing Practice (GMP).
Baca Juga: 3 Rekomendasi Tempat Sulam Alis di Jakarta yang Bisa Kamu Coba
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR