Step selanjutnya gunakan shadow dengan pilihan warna terang yang dipadukan dengan shadow berwarna gelap di ujung mata untuk menimbulkan kesan gradasi dan natural.
Kita bisa menggunakan warna shadow nude orange dengan sedikit warna coklat di bagian ujung mata.
Nah, buat yang ingin sedikit lebih terlihat cerah bisa menambahkan sedikit highlighter di bagian inner corner mata.
Baca Juga: Jangan Dibuang, Kulit Semangka Bisa Sehatkan Kuit Wajah, Ini Caranya!
Untuk mempertegas make up, kita bisa gunakan eyeliner untuk menambah kesan mata yang cerah.
Aplikasikan juga blush on dan lipcream.
Pilih lipcream Sexy Glam Matte 03 yang berwarna pink soft untuk kesan natural, lipcream sexy glam matte shade ini bisa juga digunakan pada bagian blush, ya.
Baca Juga: Awet Muda, Cegah Penuaan Dini dengan Rangkaian Skincare Anti-Aging Ini
View this post on Instagram
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR