Keempat, cat tembok untuk seluruh dinding Mushola.
Nurul, DKM Mushola Al-Barkah mengungkapkan rasa syukur nya karena GB Sanitaryware telah membantu merenovasi masjid ini sehingga masyarakat dapat beribadah dengan nyaman.
"Awalnya kami kaget dan gembira didatangi oleh tim GB Sanitaryware yang kami belum kenal. Dan tim GB Sanitaryware menawarkan untuk merenovasi masjid ini mulai dari pengecatan, alat-alat wudhu berupa keran, kamar mandi, pintu, dan lain-lain. Kami berharap silaturahmi akan terus berjalan sampai kapanpun," ujarnya.
Baca Juga: Dukung Kelestarian Biota Laut, Hero Group Gelar CSR di Jakarta Aquarium
Khusus rumah ibadah, GB Sanitaryware memberikan garansi perbaikan produk dan suku cadang tanpa batas waktu.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR