NOVA.id - Menjadi ibu tunggal atau single mom bukanlah perkara yang mudah.
Banyak single mom yang harus berperan sebagai ibu sekaligus ayah demi membesarkan buah hati tercinta.
Belum lama ini, aktris Desy Ratnasari menceritakan pengalaman hidupnya selama hampir 16 tahun menjadi seorang ibu tunggal.
Baca Juga: Pernah 8 Tahun Pacaran, Desy Ratnasari Akui Putus Silaturahmi dengan Irwan Mussry
Diketahui, Desy Ratnasari dua kali gagal membina rumah tangga.
Kondisi itu membuat Desy Ratnasari harus membesarkan anak semata wayangnya, Nasywa Nathania Hamzah, seorang diri.
Pengalaman Desy membesarkan anak seorang diri ia sampaikan di hadapan Shireen Sungkar, seperti yang dikutip Kompas.com dari Youtube The Sungkar Family, Senin (07/06).
Baca Juga: Anak Desy Ratnasari Tetap Dekat dengan Irwan Mussry, Masih Panggil Daddy
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR