NOVA id - Rumah tangga Krisdayanti dan Raula Lemos kerap kali mencuri perhatian publik.
Sudah 10 tahun menjalani bahtera rumah tangga, Raul Lemos dan Krisdayanti justru makin terlihat harmonis dan romantis.
Belum lagi, Raul Lemos dan Krisdayanti juga hidup bergelimang harta dan menghuni rumah mewah.
Baca Juga: Bangga! Maudy Ayunda Sudah Lulus dari S2 di Stanford University
Oleh karena itu, tak heran bila pasangan yang menikah pada 2011 ini selalu membuat publik iri.
Seperti diketahui, sebelum menikah, Raul dan Krisdayanti sama-sama harus mengecap pil pahit perceraian.
Meski begitu, dari masa lalu itu rupanya justru membuat Raul Lemos dan Krisdayanti dapat saling melengkapi.
Usut punya usut, Raul dan penyanyi yang akrab disapa KD tersebut memiliki kisah pertemuan yang sangat unik lho.
Baca Juga: Penting! Ini Daftar Makanan yang Baik Dikonsumsi Saat Menstruasi
Penulis | : | Widyastuti |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR