1. Tidak menggunakan lensa kontak saat tidur
Seringkali kita malas untuk melepas lensa kontak sebelum tidur karena sudah lelah atau mengantuk.
Padahal kebiasaan ini bisa sangat berbahaya untuk mata.
Pasalnya, hal ini bisa mengurangi aliran oksigen ke mata dan meningkatkan risiko infeksi.
Baca Juga: 6 Tips Pintar Atur Uang agar Bisa Hemat Belanja Perabot Rumah Tangga
2. Memilih dan merawat lensa kontak dengan benar
Saat membeli lensa kontak, pastikan produk belum kadaluwarsa.
Selain itu, keringkan lensa di kotak atau tempat khusus yang biasanya diberikan saat kita membeli lensa.
Baca Juga: 5 Tips untuk Membuat Rumah Terlihat Luas dan Lega Tanpa Renovasi Besar-besaran
View this post on Instagram
Usaha Rumahan Tanpa Modal, Jual Saja Barang Bekas Tak Terpakai di Rumah dari 5 Aplikasi Ini!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR